Cara Memasang Meta Deskripsi di Blogger Blogspot Terbaru
Cara Memasang Meta Deskripsi di Blogger Blogspot
Meta description atau lebih tepatnya meta description adalah tag HTML yang ditempatkan di <head> untuk menampilkan informasi singkat tentang suatu halaman web.
Deskripsi meta umumnya digunakan oleh mesin pencari pada halaman hasil pencarian.
Cara memasang meta deskripsi di blogger
Meta description atau lebih tepatnya meta description adalah tag HTML yang ditempatkan di <head> untuk menampilkan informasi singkat tentang suatu halaman web.
Deskripsi meta umumnya digunakan oleh mesin pencari pada halaman hasil pencarian.
Cara memasang meta deskripsi di blogger
1. Login ke Blogger
2. Klik menu “Setelan” setelah itu klik “Preferensi penelusuran”
3. Klik “Edit” pada bagian “Deskripsi”
4. “Ya” dan masukan Deskripsi untuk halaman depan blog sobat.
5. Klik tombol “Simpan perubahan”
Cara memasang meta deskripsi untuk postingan
Menu meta deskripsi untuk posting di atas hanya akan muncul jika sobat mengaktifkan deskripsi untuk halaman depan.
Itulah beberapa tutorial untuk memasang meta diskripsi di blogger.begitu mudah bukan cara mrmasangnya.kalian juga bisa.
Itulah beberapa tutorial untuk memasang meta diskripsi di blogger.begitu mudah bukan cara mrmasangnya.kalian juga bisa.