--> Skip to main content

Resep Mie Ayam Ceker Enak

Resep Mie Ayam Ceker Enak
Mie Ayam merupakan faporit saya yang enak dan lezat serta gurih.dan tidak lupa sangat bergizi.makanan yang satu ini saya sudah makan sejak saya masih kecil.jadi bagi saya makanan ini tidak asing bagi saya dansangat familiar.biasanya mie ayam ini di jual di pinggir jalan.dengan variasi mie berbeda.pokoknya lezat dan enak.simak cara membuatnya

Bahan utama mie ayam

  • 5 gulung mie ayam
  • 300 gram sawi hijau
  • 5 batang daun bawang iris kecil dan tipis
Bahan utama
  • 16 Ceker ayam
  • 300 gram sawi hijau
  • 5 batang daun bawang
Bahan kuah
  • 1500 kaldu ayam
  • 4 siung bawang putih
  • 1 sdm garam
  • 1/4 sendok merica bubuk
  • 1/2 sendok kaldu ayam bubuk
Bumbu mie ayam
  • Siapkan panci berisi air dan letakkan di atas api sedang
  • Rebus Ceker ayam dalam air tambahkan garam
Cara Membuat mie ayam
  • Siapkan mangkok lalu tambah bumbu
  • Rebus mie dan sawi hijau
  • Angkat mie kemudian letakkan dalam mangkok
  • Aduk mie  dan sawi hijau dalam mangkok
  • Letakkan tumisan Ceker dan jamur di atas mie
  • Tambahkan sambal dan pangestu
  • Sajikan dengan cinta

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar